Selasa, 20 Oktober 2009

Sedih...

Oleh : Andin Adyaksantoro


Sedih...

Sedih adalah ungkapan dari perasaan jiwa terdalam yang amat menyengat... .
membuat yang merasakan kesedihan tak kuasa untuk mempertahankannya. ...
airmatanya khan menetes...., tak peduli apakah itu pria maupun wanita....
anak-anak maupun dewasa, bahkan orang yang sudah tua sekalipun... .

kesedihan merupakan akumulasi dari rasa kecewa, penyesalan, frustrasi, keharuan yang memuncak..., yang sifatnya perlahan, namun pasti...., menghanyutkan. ....
kesedihan akan mengakibatkan hati menjadi peka, peka terhadap lingkungan maupun dirinya sendiri....yang rapuh....
semuanya menjadi muram, bahkan dunia pun ikut bersedih dan menitikkan air mata....

kesedihan janganlah terus disimpan dan dipelihara.. ..
karena akan membuat hati menjadi lemah..... dan pikiran yang tidak rasional.... .
kesedihan tidak akan membuat hati bahagia....
lupakanlah kesedihan... ., dan tatap masa depan dengan lebih tegar dan tegas....





Kegagalan... .

Bagaimana pun....setiap orang pasti pernah mengalami kegagalan... .
bukan hanya diri kita sendiri yang pernah mengalaminya. ...
hanya bedanya....cara pandang dalam mengatasi kegagalan tersebut...
setiap orang berbeda-beda. ....

ada yang cepat merubahnya menjadi kesuksesan.. .
namun ada pula yang tetap menatap kegagalan sebagai sebuah kegagalan yang abadi...

cepatlah berubah ....
kalau tidak kegagalan akan terus menghantuimu. ...siang maupun malam...
kau tidak akan tertidur lelap atau pulas....
kegagalan akan menjadi duri dalam daging pikiranmu... .

Kegagalan tetaplah kegagalan... .
namun hal itu jangan diagungkan dan dikembangkan. ...
pupuskan saja rasa kegagalan itu....
rubahlah menjadi madu yang manis...dengan merubah kegagalan menjadi keberhasilan. ..

banyak cara mengatasinya. ...
carilah teman yang sukses, orang yang shaleh, berdoa dan berdzikir... .
membaca buku sukses, membaca tokoh yang berprestasi, yang pernah mengalami kegagalan... ., namun tidak patah semangat....

kegagalan ibarat jamu yang pahit....
yang dapat mengobati luka yang dalam....
pengalaman yang amat berguna....untuk belajar tidak gagal lagi....
bagi orang yang tahu hikmahnya... .yang tahu hikmahnya... .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar